kata-kata mutiara

Presiden Soekarno mengatakan :
"Jangan sekali-kali melupakan sejarah!"
"Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa pahlawannya"

Presiden John Fitzgerald Kennedy mengatakan :
"Jangan tanyakan apa yang negara ini berikan kepadamu tapi tanyakan apa yang telah kamu berikan kepada negaramu."

Rabu, 27 Agustus 2008

Jenis Reduplikasi Bahasa Maanyan

Ada tiga jenis Perulangan kata dalam Bahasa Maanyan, yaitu :

Reduplikasi Penuh (utuh)
contoh :

ulun;orang;ulun-ulun;orang-orang
panuk;bakul;panuk-panuk;bakul-bakul
iwe'k;babi;iwe'k-iwe'k;babi-babi
pe'e;kaki;pe'e-pe'e;kaki-kaki

mammay;naik;mamma'y-mamma'y;naik-naik
minaw;turun;minaw-minaw;turun-turun
tulak;pergi;tulak-tulak;pergi-pergi
mudi;pulang;mudi-mudi;pulang-pulang
rarah;injak;rarah-rarah;injak-injak
nimma'y;lempar;nimma'y-nimma'y;lempa-lempar

unte;lambat;unte-unte;lamba-lambat
wansit;cepat;wansit-wansit;cepat-cepat
hante;besar;hante-hante;besar-besar
murun;jelek;murun-murun;jelek-jelek
lawit;jauh;lawit-lawit;jauh-jauh

isa;satu;isa-isa;satu-satu
epat;empat;epat-epat;empat-empat
dime;lima;dime-dime;lima-lima
jatuh;seratus;jatuh-jatuh;seratus-seratus

Reduplikasi sebagian fonem suku kata awal
contoh :
ulun;orang;aulun;orang-orang
unte;lambat;aunte;lambat-lambat
dime;lima;dadime;sekitar lima
jatuh;seratus;jajatuh;sekitar seratus
lawit;jauh;lalawit;jauh-jauh
mamma'y;naik;mamamma'y;naik-naik
panuk;bakul;papanuk;bakul-bakul
tulak;pergi;tatulak;pergi-pergi

catatan:
tatulak juga berarti mantera untuk menguir setan atau roh jahat

Reduplikasi Berafiksasi
a.Reduplikasi Berafiksasi Penuh
contoh :

itung : ingat ; ampiitung-itung : ingat-ingatkan ; ngampiitung-itung : mengingat-ingatkan ; kaitung-itung : teringat-ingat
apuy : api ; ba'apuy : berapi-api
enat : angkat ; ampienat-enat : angkat-angkatkan ; ngampienat-enat : mengangkat-angkat


Tidak ada komentar: