kata-kata mutiara

Presiden Soekarno mengatakan :
"Jangan sekali-kali melupakan sejarah!"
"Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa pahlawannya"

Presiden John Fitzgerald Kennedy mengatakan :
"Jangan tanyakan apa yang negara ini berikan kepadamu tapi tanyakan apa yang telah kamu berikan kepada negaramu."

Senin, 25 Agustus 2008

NANSARUNAI USAK JAWA

syair pertama

Nansarunai takam rome usak Jawa
Ngamang talam takam lulun unggah Gurun

Nansarunai takam galis kuta apui
Ngamang talam takam jarah sia tutung

Nansarunai takam wadik jari danau
Ngamang talam takam wandui janang luyu

Hang manguntur takam galis em'me angang
Kuda langun takam jarah mangalongkong

Suni sowong kala tumpuk tanan olun
Wayo wotak alang gumi Punei Lului

syair kedua

Batang Nyi'ai ka'i hawi tamurayo
Telang nyilu ne'o jaku taleng uan

Anak nanyo ka'i hawi nganyak kaleh
Bunsu lungai ne'o jaku ngisor runsa

Ngunu ngugah pasong teka watang tenga
Hamen bingkang kilit iwo pakun monok

Muru pitip Nansarunai ngunu hulet mengalungkung
Ngamang talam takam tantau nuruk nungkai

Hang manguntur takam kala harek jatuh
Kudalangun takam alang rakeh riwo

Hang manguntur takam kala buka payung
Kudalangun takam alang bangun tang'ngui

Jam'mu ahung takam kawan rum'ung rama
Luwai hewo padu ipah bawai wahai

6 komentar:

Anonim mengatakan...

Kehancuran dan kekalahan..Mudah mudahan,ngak kan terulang kembali...Hargai aku..Akupun akan menghargaimu..Hormati aku..Akupun akan menghormatimu..Ini syarat suatu kehormatan dan kejayaan..
Abadi sampai selamanya.

Anonim mengatakan...

NANSARUNAI cinta Damai,biarlah kepingan-kepingan hati kembali ke bentuk asal. Atas sebentuk makna kejayaan dlm kejujuran,tak selamanya sbh kekalahan. Biarlah NAN SARUNAI tetap gegap gempita dengan irama musiknya,cantik nya Dhyang Winei yg penuh pesona cinta dan misteri. Biarlah waktu kan menjawab gerimis rasamu thdp penyesalan masa lalu,saat bumi katakan kebenaran bahwa langit haruslah di junjung,,,,Nan Sarunai tetaplah penuh Daya Sakt
i.

Sendi Purwanto mengatakan...

SAWUH..

Elah takam usak Jawa Kude Naan Sarunai Mulek Mudi Mula, istilah ini di isyarat kan bagi generasi muda mudi maayan agar tetap ingat kalau bangsa maayan tu..pernah mengukiar sejarah di dalam kehidupan nusantara yang raya ini

flucca mengatakan...

Pelajaran yang dapat dipetik dari sejarah :
Kerajaan NanSarunai sangat sukses dan jaya di bidang Administrasi namun masih kurang di bidang militer apalagi terhadap serangan mendadak... kurangnya Asumsi bahwa kesuksesan dapat menimbulkan niat buruk dari bangsa lain dan akhirnya hancur terbengkalai karena kurangnya pertahanan militer.
NanSarunai, kau kan ku kenang di hati anak bangsa mu ini. :(

Anonim mengatakan...

sungguh nian indah ... terus terang Kerajaan Nan Sarunai menggugah lubuk terdalam tentang kenyataan atas fakta bahwa di NEGRI kita sebelum para pendatang INDIA, ARAB dan EROPA bertandang ke NEGRI ini, nenek moyang kita telah memiliki tatanan sosial budaya yang agung.

saya termasuk pengagum suku bangsa DAYAQ

Anonim mengatakan...

Sampai saat ini para "Pejuang" Nan Sarunai tetap berkiprah di berbagai bidang. Bahkan Para Pangkalima era Nan Sarunai baru seperti beberapa jendral asal Dayak Ma'anyan juga punya nama dan mengabdi jiwa raga untuk "negeri Majapahit baru" sebagaimana Gajah Mada. Demikian pula dengan lasykar di tingkat bawah semua turut serta bela negara, sejak era perang Irian Jaya sampai masa Timor Timur, bahkan "konflik sipil horizontal" semua berjuang dengan menjunjung tinggi rasa cinta tanah air dan jiwa kebangsaan yang tinggi! Itu warisan nenek-moyang kita!